Belajar mengedit CSS tanpa masuk halaman Edit HTML
Bagaimana melakukan ujicoba mengedit CSS Template Blogger tanpa harus membuka dan menyimpan halaman Edit HTML berulang kali?
Pengaturan CSS template blogger merupakan hal utama untuk mempercantik tampilan halaman blog, namun acap kali mengedit CSS kadang melelahkan dan membosankan, terutama terlalu seringnya melakukan bongkar pasang kode, edit sana sini, belum lagi kita membuka dan menyimpan halaman Edit HTML berulang kali, tentu saja buang2 waktu..yang jelas kita tidak pernah puas sampai menemukan tampilan terbaik. Tuntutan utama tampilan blog tentu saja tidak lepas dari bagaimana agar blog kita bisa tampil sempurna di semua browser, Mengambil kata para WebMaster "untuk apa tampil cantik di browser Mozilla dan koloninya tapi tampil ancur ancuran di browser lainnya", jelas satu point akan berkurang dan tentu rekan gak mau hal ini terjadi kan.
Apakah kita tetap memaksakan cara classic diatas?
Ups tentu saja tidak...Pasti saya akan berusaha mencari solusi terbaik untuk pembaca setia blog ini. Cukup cuap-cuapnya OM...OK lanjut...Sebenarnya ada cara yang sangat mudah mengedit CSS tanpa harus masuk bolak balik ke halaman Edit HTML, dimana kita hanya perlu membuka halaman blog lalu mengedit kode CSS secara live (Online) tanpa perlu takut terjadi kesalahan dan error, yang kita perlukan hanyalah tools buatan Chrispederick yang di beri nama Web Developer tools ini lah yang akan membantu meringankan tugas kita mengedit Code CSS di blogger. Cuma blogger? tidak hanya blogger, hampir semua dukungan pada kode CSS bisa digunakan. Perlu rekan ketahui tools ini hanya support untuk Browser Seamonkey, Firefox dan Flock (Firefox extention). Tools Web Developer juga tidak hanya untuk mengedit CSS, namum masih banyak fungsi lain yang bisa digunakan.
Bagaimana mengedit CSS dengan Web Developer?
1. Aktifkan Browser Firefox atau Flock lalu Download Web Developer
2. Kemudian lakukan installasi sesuai petunjuk, jika sudah terinstall maka akan muncul Toolbar Web Developer dengan munculnya menu icon
3. Untuk mengedit CSS tuju saja ke icon CSS -> lalu klik Edit CSS maka akan muncul jendela baru Edit CSS
4. Ada beberapa tab pilihan yang bisa digunakan untuk mencoba mengedit CSS, sebaiknya langsung tuju ke Embedded Styles disinilah Code CSS Blogger yang siap kita acak-acak tanpa takut terjadi kesalahan.
5. Untuk mempermudah mengetahui lokasi kode CSS yang ingin di edit, rekan tinggal mengaktifkan saja fungsi Style Information caranya klik icon CSS -> lalu klik Style Information.
6. Jangan lupa arahkan mouse untuk mencari lokasinya, pada jendela baru akan muncul informasi dari kode CSS yang ditemukan
7. Silahkan diacak-acak kode CSS kalian sampe ancur, kalo masih ada kesalahan dan ingin mengedit kembali, tinggal tutup saja lalu buka kembali Edit CSS-nya, mudah khan :)
Sekali lagi yang perlu rekan perhatikan bahwa tools diatas hanyalah alat bantu untuk mempermudah kita mencoba mengedit CSS, Tools diatas bukan otomatis melakukan perubahan, untuk hasilnya akhir kode CSS yang sudah diedit tetap harus di simpan secara manual pada halaman Edit HTML. Maaf kalo saya tidak memberikan infomasi lengkap mengenai Cara Coding CSS Syntax pada template blogger, jika ada pertanyaan silahkan tulis pada kolom komentar :)
Wednesday, February 25, 2009
Posted by Illalang at 3:45 PM
Labels: Blog Tutorial
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Labels
- Adsense (1)
- Afiliate business (2)
- anti virus (9)
- Anti Virus Kapersky (25)
- Anti Virus Smadav (9)
- aplikasi komputer (125)
- Applikasi sis (35)
- Blog Tools (16)
- Blog Tutorial (35)
- cdma phone (2)
- computer (88)
- Feedburner (2)
- GAme (1)
- Game U.I.Q (3)
- hacking (17)
- Hoaxz (1)
- Java Aplication (7)
- keygen (1)
- mobile (2)
- Mobile Anti Virus (4)
- nokia soundbank (4)
- other (1)
- paypal (1)
- Psycologh (4)
- S.E Phone (5)
- Software Rapidshare 'N' PC TOOL (24)
- Themes s60 (2)
- tips (26)
- Tutorial Facebook (38)
- umum (19)
- virus (3)
- YM (2)
Blog Archive
-
▼
2009
(158)
-
▼
February
(56)
- Cara Mengubah / Konversi file Pdf ke Ms ( Microsof...
- Cara konversi dan optimasi gambar dengan cepatblog...
- Mengetahui page ranking dan posisi keyword (kata k...
- Tool posting dan edit text bloggerTool For Bloggin...
- * Home * Arsip * Tutorial * Tips * Hac...
- Belajar mengedit CSS tanpa masuk halaman Edit HTML...
- URLmetrix: Cek Popularitas URL Blog AndaURLMetrix ...
- Blog List: alternatif pengganti Blogroll?Blogger D...
- iComment : Cara lain mengomentari blog dan website...
- Memperbaiki pesan halaman "Error 404 - Page Not Fo...
- 10 Free Blog ToolsSemua Engine Blog sebenarnya sud...
- 10 Free Blog ToolsSemua Engine Blog sebenarnya sud...
- Cara buat favicon Favicon adalah icon yang terdap...
- Blogger New Dashboard .fullpost{display:inline...
- Embedded Comment Form di bawah postingan .full...
- HomeArsipTutorialTipsHackSEOToolsTemplateeBook...
- eBook Step-By-Step Blogspot Custom Domain .ful...
- Blogger: Autosave dan Automatic Date and Time ...
- Cara Membuat Antivirus Di USB Flash Disk .full...
- Rapidshare Points Adder Step1: Login with your...
- Boot Manager Tools The First, we must talk abo...
- Scan Virus, Spyware, Trojan ... Online TOP of ...
- All the best ways to Secure your PC - How to p...
- Creat a bootable CD Make a bootable CD include...
- Kaspersky Internet Security 8.0 Alpha (Full Version)
- Kaspersky Virus Removal Tool Homepage: http://...
- SEARCH, REMOVE ALL VIRUS, SPYWARES BY HAND By ...
- Howto Get Free License Key Howto Get Free Lice...
- Kaspersky Tweak Pack 1.2 [Download]http://rapi...
- 300 KIS, KAV KEYS Valid Till 2010
- 100-Day Kaspersky Internet Security 2009 KEY S...
- Kaspersky, Bitdefender, Norton 2009 KEYS and Patc...
- Kaspersky Trial Reset for all versions
- Best Antivirus for Windows Server
- Rapidshare premium account N02 [Jan 25, 2009] ...
- AIO Rapidshare, Megaupload Hack Tools
- New anonymous BROWSERS to Download unlimited from...
- Most Wanted Rapidshare, Megaupload Tools
- RapidShare Security Lock Why should I activate...
- RapidShare T-shirt Contest 2009
- Rapidshare points generator v1.5.0.0
- Hack Rapidshare even it Secure Step1: Connect ...
- The best Rapidshare Premium leech site http://...
- Useful Rapidshare's links
- RapidFinder V3.0.1.0
- RsCracker V2.3.5
- Rapidshare premium account hacked TODAY User a...
- FreeRapid Downloader [Download]http://rapidsha...
- Hiren's BootCD 9.6 + Keyboard Patch - Fix Your Com...
- MicroXP v0.82 - Only 199MB
- Super Internet Tv 6.8 - Working 100%
- Portable Fast Windows Hider 3.2.2
- Windows Password Resetter
- Anti virus
- Files in RapidShare from Expiring
- Applications required to hack rapidshare and other...
-
▼
February
(56)
SerBa Free Disini
SERBA GRATIS DISINI
Panduan Download di Multiply
Disini akan diungkap bagaimana tips dan cara download gratis musik dan lagu terbaru
Belajar Tajwid dengan Mudah
Gratis download software aplikasi belajar tajwid dan membaca Al-Quran...
Tutorial Cari Uang
Panduan Download di Multiply
Disini akan diungkap bagaimana tips dan cara download gratis musik dan lagu terbaru
Belajar Tajwid dengan Mudah
Gratis download software aplikasi belajar tajwid dan membaca Al-Quran...
HEBAT ! BARU SATU HARI SAYA DAPAT Rp.5.115.206 Tanpa Kerja Cuma Mengetik 30 Menit. BUKTIKAN ! |
DAHSYAT ! Hanya 75rb pemula jadi KAYA MENDADAK dar SOFTWARE PENGUMPUL UANG di ATM.BRI/BNI/BCA/MANDIRI |
HANYA 50 Rb SOFTWARE SMS VERSI BARU-PEMBURU RUPIAH Cara Termudah Pemula Hasilkn 1-2,5 Jt/Hr (Garansi) |
CARA TERMUDAH & TERCEPAT PEMULA DAPATKAN 2JT/ Hr Mudah, Otomatis bekerja 24jam, TERBUKTI !! |
WOW ! BARU GABUNG DAPAT 1,5 JUTA DALAM 1 HARI Caranya Mudah dan Pemula Pasti Berhasil, Buktikan |
PELUANG USAHA ONLINE Manfaatkan Internet Untuk Usaha Online |
Software Penghasil Uang | 75ribu! | Smart Machine Bekerja Nonstop 24 Jam | Pas Untuk Pemula |
ANDA PASTI DAPAT HASIL DARI INTERNET Tanpa kerja, tanpa buat web, tanpa promosi sudah a |
kursus KILAT Bhs Inggris WWW.TEGUHHANDOKO.COM kursus KILAT Bhs Inggris WWW.TEGUHHANDOKO.COM |
Ebook GRATIS Pemburu Dollar EBook GRATIS + dapatkan $150 ke Rekening / PayPal |
Software PENAMBAH rekening tabungan Anda!! BUKTI |
gabung DBS online ! merekrut anggota dengan cepat dan mudah! hanya un |
KumpulBlogger.com |
Post a Comment